Resep Sayur Asem Simpel, Referensi Menu Akhir Bulan Keluarga
Resep Sayur Asem Simpel, Referensi Menu Akhir Bulan Keluarga-Tangkap Layar-cookpad devina hermawan
BACA JUGA:Oknum PNS yang Viral Isi Bensin Rp10 Ribu Tertunduk Minta Maaf, Begini Kata Mereka
Seduh asam jawa dengan air panas, aduk kemudian masukkan ke dalam panci sambil disaring.
Tambahkan gula merah, gula pasir, dan garam, masak selama 15-20 menit.
Potong labu siam, kacang panjang, jagung putren, dan jagung manis.
Masukkan labu siam, kacang panjang, jagung putren, jagung manis, dan daun melinjo, masak hingga matang.
Potong ikan asin lalu rendam dengan air panas, aduk rata, keringkan.
BACA JUGA:Pohon Durian Lubuk Linggau yang Diserang Ulat Disemprot Pakai Mobil Damkar
Panaskan minyak beri sedikit tepung terigu kemudian goreng ikan asin hingga matang, tiriskan. Sayur asem siap disajikan.
Itulah resep sayur asem, menu hemat yang bisa dijadikan ide referensi makan siang bersama keluarga tercinta. Semoga informasi ini bermanfaat dan selamat mencoba. (*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: