KPU Musi Rawas Laksanakan Bimtek Pemutakhiran Data Pemilih dan Penggunaan Aplikasi Sidalih dan e-Coklit
KPU Musi Rawas Laksanakan Bimtek Pemutakhiran Data Pemilih dan Penggunaan Aplikasi Sidalih dan e-Coklit--
MUSI RAWAS, LINGGAUPOS.CO.ID – Komisi Pemilihan Umum (KPU) MUSI RAWAS Melaksanakan Bimbingan Teknis (Bimtek), di FamVida Hotel, Selasa 18 Juni 2024.
Yakni Bimtek pemutakhiran data dan penyusunan daftar pemilih untuk Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) Se-Kabupaten Musi Rawas.
KPU Musi Rawas Laksanakan Bimtek Pemutakhiran Data Pemilih dan Penggunaan Aplikasi Sidalih dan e-Coklit--
Serta Penggunaan Aplikasi SIDALIH dan e-Coklit pada pemilihan serentak 2024.
Bimtek ini berkaitan dengan pelaksanaan untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2024 diikuti PPK dan PPS Se-Kabupaten Musi Rawas.
KPU Musi Rawas Laksanakan Bimtek Pemutakhiran Data Pemilih dan Penggunaan Aplikasi Sidalih dan e-Coklit--
Kegiatan Bimtek pemutakhiran data dan penyusunan daftar pemilih untuk Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) Se-Kabupaten Musi Rawas.
Hadir dalam kegiatan ini, Ketua KPU Kabupaten Musi Rawas, Ania Trisna A.D hadir bersama komisioner lainnya, Akhmad Sukur, Hengki Tornado, Yogi Juli Saputra, Zairinudin dan Sekretaris, H Nailul Azmi. (*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: