Sudah Dibuka Rekrutmen PT PELNI, Berikut Kualifikasi dan Batas Waktu Cara Pendaftaran

Sudah Dibuka Rekrutmen PT PELNI, Berikut Kualifikasi dan Batas Waktu Cara Pendaftaran

Sudah Dibuka Rekrutmen PT PELNI, Berikut Kualifikasi dan Batas Waktu Cara Pendaftaran-Tangkap Layar-instagram @pelni162

LINGGAUPOS.CO.ID – Sudah dibuka rekrutmen di PT PELNI (Persero) untuk 2 posisi yang dibutuhkan beserta kualifikasi dan cara pendaftarannya. 

PT. PELNI (Persero) mencari putra putri terbaik bangsa dengan kemampuan yang handal, dapat dipercaya dan tangguh untuk bergabung bersama dalam menjalankan misi dan visi Pelayaran Nasional Indonesia.

PT. PELNI (Persero) selalu memberikan kesempatan bagi pegawai untuk mengembangkan kompetensi diri dengan menyediakan program pelatihan dan pembelajaran.

Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari website rekrutmen.pelni.co.id pada Senin, 24 Juni 2024 berikut ini informasi rekrutmen PT Pelni (Persero) yang dibutuhkan:

BACA JUGA:Info Lowongan Kerja di Abdurrahman Islamic School Lubuk Linggau, ini Posisinya

1. Supervisor Audit Internal Dana Pensiun Pelni 

Status Pegawai : Kontrak.

Deskripsi Pekerjaan :

Bertanggung jawab dalam kegiatan pengelolaan risiko Dana Pensiun Pelni untuk meminimalkan kemungkinan terjadinya peristiwa yang merugikan perusahaan, serta mampu menerapkan lima langkah dasar proses manajemen risiko (mengidentifikasi risiko, menganalisis risiko, kemudian penilaian risiko, solusi yang diterapkan, dan pemantauan risiko).

BACA JUGA:We Hotel Lubuk Linggau Buka Lowongan Kerja, Syaratnya Mudah

Kualifikasi Supervisor Audit Internal Dana Pensiun Pelni:

• Pendidikan Sarjana (Statistik, Manajemen Risiko, Keuangan, Ekonomi, Managemen Bisnis), diutamakan yang berpengalaman dibidang manajemen risiko pada industri keuangan.

• Mampu mengolah data, menganalisis data dan mengelola data dengan baik, serta membuat laporan profil risiko

• Mampu mencari solusi (problem solving) atas risiko-risiko yang timbul pada pelaksanaan bisnis.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: