Keunggulan Spesifikasi Motor Listrik GT Meta, Cocok untuk Pemakaian Harian

Keunggulan Spesifikasi Motor Listrik GT Meta, Cocok untuk Pemakaian Harian-Tangkap Layar-Instagram @greentech.ind
BACA JUGA:Murah dan Kekinian! Intip Motor Listrik Selis Zoom yang Dijual Rp6 Jutaan dengan Spesifikasi Mantap
2. Top Speed
Kendaraan zero emisi tipe GT Meta ini juga diklaim bisa mengaspal dengan kencangnya yakni berkecepatan maksimum hingga70 km per jamnya.
3. Fitur
Motor listrik GT Meta ini diketahui punya fitur unggulan sistem anti kejut yang sangat berguna sebagai meredam getaran pada saat melewati gundukan.
BACA JUGA:Intip Spesifikasi Motor Listrik NIU Gova 03 yang Punya Bagasi Jumbo, Ternyata Segini Harganya
Terdapat juga fitur lainnya yakni seperti remote alarm yang berfungsi sebagai penanda akan anti pencurian kendaraan hingga terdapat juga USB Port-Charging untuk HP kamu.
4. Baterai
Motor listrik GT Meta ini ditopang oleh baterai yang diproduksi oleh lokal jenis KK Super Graphene yang berkapasitas hingga 60 V 32 Ah.
Sebagai informasi, jenis baterai ini pemakaiannya sangatlah awet serta tahan lama, bahkan diklaim akan mempunyai ketahanan yang cukuplah gahar dari baterai jenis lainnya. (*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: