Cemilan 2 Bahan Cocok Untuk Akhir Bulan, Ini Resep Tahu Aci

Cemilan 2 Bahan Cocok Untuk Akhir Bulan, Ini Resep Tahu Aci

Cemilan 2 Bahan Cocok Untuk Akhir Bulan, Ini Resep Tahu Aci-Tangkap Layar-cookpad devina hermawan

LINGGAUPOS.CO.ID – Bingung mau bikin cemilan di rumah tapi lagi akhir bulan? Yuk mending intip menu yang satu ini cuma 2 bahan loh, resep tahu aci dengan rasa yang ringan dan disukai semua kalangan. 

Tahu Aci adalah makanan indonesia yang memiliki rasa gurih dan renyah. Tahu aci dibuat dari tahu kuning memiliki bentuk persegi empat dengan sisi sekitar 7cm. 

Tahu persegi tersebut dibelah menjadi dua sehingga membentuk 2 segitiga siku-siku. Bagian tahu yang dibelah tersebut diberi adonan aci yang terbuat dari tepung kanji (aci), potongan daun kucai, bawang putih dan beberapa bumbu lainnya.

Tahu Aci ini merupakan tahu khas dari Kabupaten Tegal, yaitu Slawi. Hampir di sepanjang jalan di daerah Tegal banyak pedagang yang menjajakannya. 

BACA JUGA:Resep Sop Iga Buntut Bakar, Kuliner Kuah dan Sensasi Bakaran

Para pedagang biasanya menjual menggunakan gerobak kaki lima dan menjajakan mulai pukul 4 sore hingga malam hari.

Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari cookpad pada Minggu, 23 Juni 2024 berikut ini resep tahu aci. 

Bahan Bumbu Halus:

- 5 siung bawang putih.

BACA JUGA:Kamu Salah Satu Pecinta Kuliner, Yuk Cobain Resep Sate Maranggi

- 2 siung bawang merah.

- 2 sendok teh ketumbar.

- 150 ml air.

Bahan Lainnya:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: