Lowongan Kerja di PT Perkebunan Wakuban Indralaya Ogan Ilir, Ini Posisi dan Syaratnya

Lowongan Kerja di PT Perkebunan Wakuban Indralaya Ogan Ilir, Ini Posisi dan Syaratnya

Lowongan Kerja di PT Perkebunan Wakuban Indralaya Ogan Ilir, Ini Posisi dan Syaratnya-Tangkap Layar-facebook Wak uban plantation

OGAN ILIR, LINGGAUPOS.CO.ID – PT Perkebunan Wakuban Indralaya Kabupaten OGAN ILIR buka lowongan kerja baru. Berikut ini posisi dan syarat yang dibutuhkan.

PT Perkebunan Wakuban adalah salah satu perkebunan penghasil gula aren terbesar di Sumatera Selatan.

PT Perkebunan Wakuban Indralaya Kabupaten Ogan Ilir beralamat Ulak Segelung, Indralaya, Kabupaten Ogan Ilir, Provinsi Sumatera Selatan.

Saat ini PT Perkebunan Wakuban Indralaya Kabupaten Ogan Ilir membuka kesempatan kepada kamu yang ingin bergabung dengan tim PT Perkebunan Wakuban Indralaya Kabupaten Ogan Ilir untuk menempati posisi sebagai berikut ini.

BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru di Beras Selancar Palembang, Buruan Waktunya Terbatas

Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari Aplikasi Kitalulus pada Sabtu, 15 Juni 2024 berikut informasi lowongan kerja di PT Perkebunan Wakuban Indralaya Kabupaten Ogan Ilir.

Posisi yang dibutuhkan Staff Produksi

Job Deskripsi Staff Produksi:

•   Mengoperasikan peralatan produksi.

BACA JUGA:Info Lowongan Kerja di Brilian Course Lubuk Linggau, Untuk 3 Posisi, Ini Syaratnya

•   Melakukan pemeliharaan mesin.

•   Menyiapkan bahan dan peralatan sesuai kebutuhan produksi.

•   Melakukan proses produksi.

•   Mengikuti panduan dan spesifikasi produksi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: