INFO LOWONGAN KERJA: Bagian ODP Information Technology Bank Mandiri, Cek Syaratnya di Sini

INFO LOWONGAN KERJA: Bagian ODP Information Technology Bank Mandiri, Cek Syaratnya di Sini

INFO LOWONGAN KERJA: Bagian ODP Information Technology Bank Mandiri, Cek Syaratnya di Sini-Tangkap Layar-instagram @lifeatmandiri

LINGGAUPOS.CO.ID - Bank Mandiri buka lowongan untuk penempatan wilayah kerja seluruh Indonesia. Berikut ini syarat, posisi yang dibutuhkan dan kualifikasinya.

Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari website resmi mandiri karir pada Rabu, 24 April 2024 berikut ini informasi lengkap lowongan kerja di Bank Mandiri untuk penempatan wilayah kerja Seluruh Indonesia. 

Posisi yang dibutuhkan ODP Information Technology

Program Teknologi Informasi (TI) ODP dirancang untuk mengembangkan dan mengasah talenta digital untuk menjadi pemimpin dan profesional yang memiliki semangat dan kemampuan dalam transformasi TI dan teknologi.

BACA JUGA:Info Lowongan Pekerjaan, 6 Kementerian Terima CPSN dan PPPK 2024, Ada 278.026 Formasi, Siapkan Dirimu

Kamu akan dilatih oleh para pemimpin TI yang sangat berpengalaman dan ahli dalam berbagai aspek TI dan perbankan digital sepanjang perjalanan pengembangan kamu.

Dimulai dengan pendidikan intensif di kelas yang diikuti dengan pelatihan kerja dan rotasi di berbagai departemen TI Bank.

Kualifikasi Minimal:

Lulusan Sarjana (S1) lokal atau Internasional atau Magister/pascasarjana (S2) pada bidang studi yang relevan dari Universitas terkemuka, seperti Teknik Komputer, Teknik Informatika, Teknik Elektro, Sistem Informasi, Ilmu Komputer, Ilmu Data, Statistika, dan lain-lain.

BACA JUGA:INFO LOWONGAN KERJA: Labibah Islamic School Palembang Terima Guru TK, Simak Syaratnya di Sini

Nilai rata-rata:

Gelar Sarjana (S1): minimal 3,00 pada skala IPK 4,00, atau setara.

Gelar Master (S2): minimal 3,20 pada skala IPK 4,00, atau setara.

Usia maksimum saat seleksi:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: