Resep Capcay Sayur, Auto Anak-anak Suka, Buruan Dicoba di Rumah

Resep Capcay Sayur, Auto Anak-anak Suka, Buruan Dicoba di Rumah

Resep Capcay Sayur, Auto Anak-anak Suka, Buruan Dicoba di Rumah-Tangkap Layar-Cookpad @devinahermawan

BACA JUGA:Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak di Palembang Diringkus, Motifnya Karena Dendam

Masukkan udang, tumis sesaat, sisihkan.

Tumis bawang putih hingga wangi kecoklatan lalu masukkan arak masak.

Masukkan bawang bombay, kol dan sayuran lainnya kecuali sawi hijau dan daun bawang, tumis sesaat hingga sedikit kecoklatan.

Tambahkan kuah kaldu, masak beberapa saat lalu masukkan sawi hijau dan daun bawang. Masak selama 3 menit.

BACA JUGA:Sering Dialami, Inilah 4 Tips Atasi Perasaan FOMO, Yuk Kenali Gejalanya

Masukkan isian daging yang sudah ditumis dan kekian yang sudah dipotong.

Masukkan garam, merica, gula pasir, kaldu jamur, kecap asin, kecap ikan, dan larutan maizena, masak hingga sedikit mengental.

Masukkan minyak wijen, matikan api lalu aduk rata. Capcay siap disajikan.

Itulah resep capcay sayur yang bisa dibuat sendiri di rumah. Resep ini sangat mudah untuk ditiru.

BACA JUGA:Gagal Jadi Anggota DPRD, Mantan Ketua KONI Sumatera Selatan Ditahan

Tentunya akan lebih menghemat biaya dibandingkan harus membeli di luar. Semoga informasi ini bermanfaat. Selamat mencoba.(*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: