Ketahui, Inilah Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri, Istri, Anak, Keluarga, dan Orang Lain

Ketahui, Inilah Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri, Istri, Anak, Keluarga, dan Orang Lain

Zakat fitrah.--Freepik

BACA JUGA:Pemerintah Putuskan Lebaran Idul Fitri 1445 H 9 April 2024, Libur Bersama Jadi 10 Hari

"Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk… (sebutkan nama spesifik), fardu karena Allah Ta‘âlâ.” Sedangkan seorang penerima zakat fitrah disunnahkan mendoakan pemberi zakat dengan doa-doa yang baik. 

Doa bisa dilafalkan dengan bahasa apa pun. Di antara contoh doa tersebut adalah seperti di bawah ini:

ﺁﺟَﺮَﻙ ﺍﻟﻠﻪُ ﻓِﻴْﻤَﺎ ﺍَﻋْﻄَﻴْﺖَ، ﻭَﺑَﺎﺭَﻙَ ﻓِﻴْﻤَﺎ ﺍَﺑْﻘَﻴْﺖَ ﻭَﺟَﻌَﻠَﻪُ ﻟَﻚَ ﻃَﻬُﻮْﺭًﺍ

Artinya, “Semoga Allah memberikan pahala atas apa yang engkau berikan, dan semoga Allah memberikan berkah atas harta yang kau simpan dan menjadikannya sebagai pembersih bagimu.”

Inilah informasi niat zakat fitrah untuk diri sendiri, istri, anak, keluarga dan orang lain. Semoga bermanfaat.(*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: