Lolos SNBP 2024? Inilah 3 Langkah yang Harus Dilakukan dan 20 PTN Paling Diminati

Lolos SNBP 2024? Inilah 3 Langkah yang Harus Dilakukan dan 20 PTN Paling Diminati

SNBP 2024.--

BACA JUGA:Kuota Sekolah SNBP 2024 Diumumkan, Cek Link dan Cara Cek Kuota Serta Jadwal Rangkaiannya di Sini

3. Lakukan daftar ulang

Perlu diketahui, jika Calon Mahasiswa Baru telah dinyatakan lolos SNBP 2024 maka tidak dapat mendaftar UTBK-SNBT 2024 dan seleksi Jalur Mandiri di PTN manapun.

Pendaftaran ulang dilakukan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan PTN yang dituju.

Bagi Calon Mahasiswa Baru yang dinyatakan tidak lolos, Anda dapat melakukan pendaftaran UTBK-SNBT yang dijadwalkan mulai tanggal 21 Maret – 5 April 2024 pada laman https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/ dan setelahnya patuhi ketentuan yang ada pada PTN yang dituju sekaligus membayar biaya UTBK.

BACA JUGA:Mau Daftar UKT Jalur SNBP, SNBT dan Mandiri 2023 Lengkap? ini Biaya Kuliah di Universitas Gajah Mada

Anda dapat memilih program studi di PTN mana pun dan diperbolehkan memilih empat program studi yang terdiri dari dua pilihan Program Akademik (Sarjana) dan dua pilihan Program Vokasi (Diploma Tiga dan Diploma Empat/Sarjana Terapan). 

Urutan program studi yang dipilih dianggap sebagai prioritas pilihan.

Pelaksanaan UTBK gelombang 1 dilaksanakan pada 30 April dan 2 Mei – 7 Mei 2024 dan untuk gelombang 2 dilaksanakan pada 14 Mei – 20 Mei 2024.

Berikut ini PTN paling diminati dengan jumlah daftar terbanyak dalam SNBP 2024.

BACA JUGA:Mau Daftar UKT Jalur SNBP, SNBT dan Mandiri 2023 Lengkap? ini Biaya Kuliah di Universitas Gajah Mada

1. Universitas Pendidikan Indonesia

Jumlah pendaftar: 36.033 orang 

Jumlah kuota tersedia: 3.363 orang 

2. Universitas Diponegoro 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: