Tekwan Kuah Seblak, Cocok Untuk Yang Suka Pedas, Begini Resep Rahasia Membuatnya
Tekwan Kuah Seblak, Cocok Untuk Yang Suka Pedas, Begini Resep Rahasia Membuatnya-Tangkap Layar-cookpad @ucimandasari
LINGGAUPOS.CO.ID –Berikut ini informasi resep tekwan kuah seblak yang sangat cocok untuk orang yang suka pedas. Perpaduan antara tekwan dengan kuah seblak yang pedas gurih.
Dimakan ketika masih panas. Bisa menambah selera makan.
Makanan ini antara perpaduan dua daerah yakni tekwan yang berasal dari kota Palembang, Sumatera Selatan sedangkan seblak berasal dari Bandung, Jawa Barat.
Nah bagi kamu yang penasaran yuk cobain resepnya. Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari berbagai sumber pada Jumat, 22 Maret 2024 berikut ini resep tekwan kuah seblak.
BACA JUGA:Resep Semur Telur Ayam, Menu Makan Sahur Ramadan yang Disukai Semua Orang, Mudah dan Bergizi
1. Resep Tekwan Tenggiri
Bahan Tekwan :
• 500 gr daging ikan giling tengiri
• 250 Air es
BACA JUGA:Resep Pindang Patin Kemangi, Menu Makan Sahur Ramadan, Rasa Lezat, Aroma Segar Menggugah Selera
• 1 butir Putih telur
• 3 siung bawang putih, haluskan
• 20 gr Garam
• 20 gr kaldu jamur totole/ kaldu ayam
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: