Doa Malam Isra Mi’raj 2024, Dapat Kabulkan Segala Hajat Hidup, Catat dan Amalkan, Begini Caranya

Doa Malam Isra Mi’raj 2024, Dapat Kabulkan Segala Hajat Hidup, Catat dan Amalkan, Begini Caranya

Doa Malam Isra Mi’raj 2024, Dapat Kabulkan Segala Hajat Hidup, Catat dan Amalkan, Begini Caranya--Pixabay.com

LINGGAUPOS.CO.ID - Doa malam Isra Mi’raj 2024, catat dan amalkan dapat kabulkan segala hajat hidup, berikut ulasan selengkapnya.

Berdasarkan pada kalender Hijriah yang dirilis oleh Kementerian Agama (Kemenag) RI, peringatan Isra Mi’raj 2024 jatuh pada Kamis, 8 Februari 2024 atau 27 Rajab 1445 Hijriah.

Nah, Isra Mi’raj sendiri merupakan perjalanan suci Nabi Muhammad SAW dari Masjidil Haram di Mekkah menuju Masjid Al-Aqsa di Yerusalem dan dilanjutkan ke langit ketujuh.

Secara rincinya, Isra adalah perjalanan Rasulullah SAW dari Masjidil Haram di Makkah ke Masjidil Aqsha di Palestina. Sementara Mi'raj adalah perjalanan Rasulullah SAW dari bumi menuju langit ketujuh, kemudian dilanjutkan ke Sidratul Muntaha.

BACA JUGA:KPPS Sedang Hangat Dibicarakan, Segini Gaji Bersih yang diterima Oleh Mereka dan Tugas yang Diemban

Sidratul Muntaha sendiri menjadi akhir perjalanan Rasulullah SAW untuk menerima perintah Allah SWT berupa sholat lima waktu sehari semalam.

Adapun salah satu hal yang sangat dianjurkan di bulan Rajab adalah memperbanyak berdoa kepada Allah SWT.

Seperti yang diketahui, bulan ini merupakan salah satu bulan yang sangat dimuliakan dalam islam, hal itu dikarenakan peristiwa Isra Mi’raj yang terjadi.

Sebagai seorang Muslim, tidak ada yang lebih baik dalam menjalani malam 27 Rajab selain dengan memperbanyak ibadah kepada Allah, serta membaca sejarah-sejarah tentang Nabi Muhammad SAW, untuk mengenal lebih dekat dengan junjungan umat muslim itu.

BACA JUGA:Miris, Sejumlah Siswi SMK di Kendari Diduga Pesta Miras dan Narkoba

Untuk itu, berdoa adalah salah satu amalan yang sangat dianjurkan pada saat malam 27 Rajab atau Isra Mi’raj.

Adapun salah satu doa yang telah dijelaskan oleh Syekh Muhammad bin Abdullah bin Hasan al-Halabi al-Qadiri. Mengutip dari nuonline.

Dalam kitabnya beliau menjelaskan bahwa doa dibawah ini memiliki khasiat yang sangat luar biasa, untuk diamalkan pada Isra Mi’raj nanti.

Doa Menyambut Isra Mi’raj

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: