Pecinta Mobil Lawas, Inilah 4 Tips Membeli Mobil Suzuki Jimny dan Katana, Siapkan Dana Perbaikan Mesin
Tips membeli mobil Suzuki Jimny dan Katana.--Freepik
Walaupun mendapatkan mobil yang jarang dipakai offroad, tetap saja siapkan dana perbaikan untuk mesin.
BACA JUGA:Ramalan Shio 27 Januari 2024, Shio Monyet, Tikus, Kerbau dan Macan
Misalnya mengganti seal atau paking yang sudah mulai rembes pada mesin.
Karena ini akan membuat performa mesin tetap terjaga.
Atau melakukan tune up total agar mesin menjadi lebih segar.
Perbaikan mesin tidak melulu membutuhkan biaya banyak.
BACA JUGA:8 Bahaya Terlalu Percaya Ramalan Bagi Kesehatan Mental, Apa Saja
Lihat kerusakan yang terjadi dan sebisa mungkin ganti komponen yang hampir rusak dengan komponen baru.
Selain mesin, bisa juga melakukan perawatan gardan dan transmisi. Misalnya mengganti oli gardan, kampas kopling transmisi atau overhaul pada ketiga bagian ini.
4. Cari Interior yang Masih Standar
Terkadang mencari interior yang masih dalam keadaan standar pada mobil hobi seperti Katana dan Jimny sangatlah susah.
BACA JUGA:5 Makanan Khas Imlek yang Memiliki Makna Mendalam, Makanan yang Wajib Dihidangkan
Banyak orang sudah memodifikasi banyak hal sampai membuatnya terlihat norak.
Maka dari itu, penting sekali mencari kondisi interior mobil yang masih orisinal.
Misalnya dasbornya tetap standar tidak ada tambahan apapun hingga bahan jok yang masih digunakan tetap aslinya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: