Apa Manfaat Biji Pepaya, Berikut 6 Ulasannya, Bisa Dicoba

Apa Manfaat Biji Pepaya, Berikut 6 Ulasannya, Bisa Dicoba

Manfaat biji pepaya untuk kesehatan--Pixabay.com

 LINGGAUPOS.CO.ID – Selama ini, biji pepaya sering kali dibuang setelah kita mengupas kulitnya. 

Mulai sekarang jangan terburu-buru membuang biji pepaya. Kenapa? Karena biji pepaya memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Pepaya merupakan salah satu buah yang populer di di Indonesia dan sangat muda di jumpai. 

Di Kota Lubuk Linggau banyak sekali pedagang yang menjual buah pepaya khususunya di depan eks Pemda Musi Rawas Kelurahan Taba Pingin Kecamatan Lubuk Linggau Selatan 2. 

BACA JUGA:Daun Pepaya Bisa Jadi Pestisida, Bagaimana Cara Buatnya, Mudah, Ikuti Langkah Berikut

Rata-rata pepaya yang dijual, berasal dari Kecamatan Tugumulyo Kabupaten Musi Rawas.

Rasa buah pepaya yang manis mengandung banyak nutrisi. 

Selain daging buahnya, ternyata biji pepaya juga memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan.

Salah satunya diyakini banyak orang bisa melancarkan pencernaan. 

BACA JUGA:9 Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bikin Cantik Wajah

Selain dagingnya, memiliki rasa lezat, biji pepaya juga mengandung banyak manfaat. 

Orang jaman dahulu mempercayai biji pepaya dimanfaatkan sebagai obat lantaran mengandung asam lemak. 

Khasiatnya untuk oleat, palmitat, linoleat, dan stearat.

Bagaimana cara memanfaatkan biji pepaya?  Sangat mudah sekali. Langkah pertama tumbuk halus sembilan biji pepaya yang sudah dikeringkan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: