Mom Harus Tahu, Inilah 7 Tips Sebelum Memberikan Anggur untuk Bayi

Mom Harus Tahu, Inilah 7 Tips Sebelum Memberikan Anggur untuk Bayi

7 tips sebelum memberikan anggur untuk bayi.--iStocks

LINGGAUPOS.CO.ID - Anggur merupakan buah yang memberikan manfaat kesehatan dan membuat bayi mencicipi rasa baru.

Selain itu, rasa manis dan asam dari buah anggur juga dapat membuat bayi tertarik.

Mom bisa memberikan buah anggur pada bayi saat ia mencapai usia sekitar 10 bulan atau lebih.

Beberapa orang mungkin merekomendasikan untuk memulainya tepat pada usia 6 bulan, tetapi biasanya disarankan untuk menunggu setidaknya hingga 8 bulan atau lebih.

BACA JUGA:Inilah Resep dan Cara Membuat Es Anggur Jelly Mutiara yang Segar dan Nikmat, Yuk Mom Dicoba!

Anggur diketahui mengandung banyak unsur nutrisi.

Dilansir dari orami.co.id, berikut ini 7 tips sebelum memberikan anggur untuk bayi

1. Waktu Tepat Mengenalkannya 

Memberikan asupan selain susu formula dan ASI tentu membutuhkan pertimbangan tersendiri. Terutama memilih waktu yang paling tepat untuk diberikan.

BACA JUGA:Inilah Resep Puding Anggur yang Enak dan Segar, Inspirasi Cemilan Sehat Kaya Manfaat 

Lantas, kapan sebaiknya memberikan anggur untuk Si Kecil? Melansir solidstarts.com, dianjurkan untuk mengenalkan anggur untuk bayi sejak usia 9 bulan.

Kendati anggur bukan salah satu makanan yang menjadi pemicu alergi, namun jika teknik memberikannya tidak tepat bisa menyebabkan bayi tersedak. 

Mengingat bayi belum bisa mengunyah maupun membuang biji dari anggur yang dimakannya.

2. Hindari Mengupas Kulit Anggur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: