Kenapa Ibu Hamil Sering Mengalami Sakit Kaki, Cari Tahu Penyebabnya di Sini

 Kenapa Ibu Hamil Sering Mengalami Sakit Kaki, Cari Tahu Penyebabnya di Sini

Penyebab ibu hamil sering sakit kaki-Tangkap Layar-youtube gue sehat

LINGGAUPOS.CO.ID – Saat hamil tubuh ibu akan mengalami banyak perubahan termasuk pertambahan berat badan yang semakin meningkat.

Hal ini lah yang menjadi alasan mendasar salah satu penyebab keluhan sakit pada ibu hamil, seperti nyeri pinggang, hingga mengeluhkan sakit pada kakinya.

Lalu mengapa sakit kaki bisa terjadi saat hamil? Yuk cari tahu penyebabnya disini. sakit kaki pada ibu hamil akan mulai dialami saat memasuki trimester akhir kehamilan.

Hal ini dikarenakan beban tubuh ibu hamil tentu semakin bertambah. Penambahan beban ini memberi tekanan pada kaki ibu hamil dan tubuh bagian bawah lainnya.

BACA JUGA:Resmi DKI Jakarta Naikkan Pajak Hiburan Menjadi 40 persen, Cek Jenis Hiburan Apa Saja

Alhasil, kaki dan tubuh bagian bawah ibu hamil kerap merasakan sakit.

Bahkan terkadang, rasa sakit ini membuat ibu hamil sulit menjalankan aktivitas sehari-harinya.

Selain berat badan yang bertambah, beberapa ibu hamil juga kerap mengalami berbagai masalah pada kaki ketika memasuki trimester dua dan tiga kehamilan.

Berikut ini beberapa penyebab sakit kaki pada ibu hamil yang sering terjadi.

BACA JUGA:Seorang Fotografer Berhasil Mengabadikan Foto Dua Penguin yang Saling Berpelukan

1.  Kekurangan kalsium

Kekurangan kalsium bisa menjadi penyebab kaki linu pada ibu hamil. Hal ini sering tidak disadari oleh ibu hamil karena hanya menduga sebagai kelelahan biasa.

Kalsium tidak hanya penting untuk tubuh ibu tapi juga janin dalam kandungan. Kalsium yang dikonsumsi oleh ibu akan diserap oleh janin untuk pertumbuhan tulang dan gigi.

2.  Kekurangan vitamin D

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: