Ini 6 Manfaat Buah Semangka untuk Anak, Tapi Ada Waktu Makannya Lho

Ini 6 Manfaat Buah Semangka untuk Anak, Tapi Ada Waktu Makannya Lho

Manfaat buah semangka untuk anak--Frepik.com

LINGGAUPOS.CO.ID - Siapa yang tidak suka buah semangka sih, tentu semua pasti suka buah ini tak terkecuali anak-anak

Selain menyegarkan buah semangka ini memiliki kandungan air yang banyak. 

Buah semangka adalah buah tropis yang kaya akan kandungan vitamin untuk anak. 

Tekstur yang renyah membuat anak menyukai hal tersebut, sebab mudah untuk dikonsumsi.

BACA JUGA:Inilah 11 Khasiat Buah Semangka untuk Ibu Hamil, Penyakit Asam Lambung Bablas

Selain enak untuk dikonsumsi, buah semangka ini juga memiliki manfaat yang baik untuk perkembangan anak. 

Mau tahu apa saja manfaat dari semangka? Yuk simak penjelasan dibawah ini .

1. Terhindar dari Dehidrasi

Kandungan air yang tinggi mencapai 93% membuat buah semangka sangat baik untuk menjaga tubuh agar tetap terhidrasi dan terhindar dari bahaya dehidrasi yang bisa menyerang anak. 

BACA JUGA:Buah Semangka Ternyata Ampuh untuk Kecantikan Kulit, Ini Buktinya

Selain itu, Semangka juga mengandung elektrolit yang mana merupakan kandungan ion yang bisa membantu tubuh berfungsi dengan baik dan menjaganya tetap terhidrasi. 

Kamu bisa sajikan semangka sebagai makanan cemilan untuk anak.

2. Membantu Meningkatkan Imunitas Anak

Kandungan vitamin C yang ada dalam buah semangka bisa membangun imunitas tubuh anak  untuk lebih kuat dalam melawan infeksi penyakit. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: