Bunga Labu, Bunga Cantik yang Bisa Dimakan, Berikut Manfaat, Efek Samping dan Tips Mengonsumsinya

Bunga Labu, Bunga Cantik yang Bisa Dimakan, Berikut Manfaat, Efek Samping dan Tips Mengonsumsinya

Bunga labu.--pixabay

BACA JUGA:Inilah Profil Lengkap Clara Wirianda, Sosok Wanita Viral yang Diduga Selingkuhan Menantu Presiden Jokowi

Selenium 0.7 ug

Protein 1.03 gram

Dari data di atas kandungan gizi bunga labu kuning masih memiliki kandungan protein yang memiliki manfaat cukup kompleks untuk tubuh.

Salah satu manfaat dari senyawa protein ini bisa berfungsi dalam memperbaiki jaringan tubuh.

BACA JUGA:Usai Pamer Kemesraan Bersama Kahiyang Ayu, Menantu Jokowi Bobby Nasution Dituding Selingkuh dengan Clara Wiria

Bunga labu memiliki manfaat bagi kesehatan diantaranya.

1. Baik untuk kesehatan mata

2. Kaya akan antioksidan

3. Menjaga kesehatan tulang

BACA JUGA:Bagaimana Cara Diet dengan Buah Alpukat yang Ampuh Turunkan Berat Badan, Baca Artikel Berikut Ini

4. Mencegah hipertensi

5. Meningkatkan sistem imun

Selain memberi berbagai macam manfaat, bunga labu juga dapat menimbulkan efek samping yang buruk bagi kesehatan jika dikonsumsi secara berlebhan.

Berikut efek samping bunga labu pada kesehatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: