Jadwal Perempat Final Coppa Italia 2023/2024, Banyak Pertandingan Seru dan Menarik

Jadwal Perempat Final Coppa Italia 2023/2024, Banyak Pertandingan Seru dan Menarik

Jadwal Perempat Final Coppa Italia 2023/2024, Banyak Pertandingan Seru dan Menarik--instagram: acmilan

LINGGAUPOS.CO.ID – Jadwal Coppa Italia musim 2023/2024 akan memasuki babak perempat final akan ada, empat pertandingan yang tersaji di pekan ini.

Sebagai laga pembuka pada perempat final Coppa Italia musim 2023/2024 akan dibuka oleh Fiorentina versus Bologna pada, rabu 10 januari 2024, kick off dimulai pada pukul 03.00 WIB.

Akan ada Lazio kontra AS Roma pada, kamis, 22 januari 2024 kick off dimulai pada pukul 00.00 WIB dan AC Milan kontra Atlanta di hari yang sama dan kick off dimulai pada pukul 03.00 WIB.

Sebagai laga penutup di perempat final nanti ada Juventus vs Frosinone pada jumat, 12 januari 2024 kick off dimulai pada pukul 03.00 WIB, berikut jadwal lengkapnya:

BACA JUGA:Ini Pengakuan ODGJ di Musi Rawas yang Bunuh Ayah dan Ibunya, Berikut Penjelasan Kasat Reskrim

Jadwal Perempat Final Coppa Italia 2023/2024

Rabu, 10 Januari 2024

1. Fiorentina vs Bologna, Kick Off Pukul 03.00 WIB

Kamis, 11 Januari 2024

BACA JUGA:Pelaku Penembakan Anak Caleg Golkar Musi Rawas Diduga Pencuri, Cek Fakta Berikut Ini

1. Lazio vs AS Roma, Kick Off Pukul 00.00 WIB

2. AC Milan vs Atalanta, Kick Off Pukul 03.00 WIB

Jumat, 12 Januari 2024

1. Juventus vs Frosinone, Kick Off Pukul 03.00 WIB

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: