Inilah 6 Jenis Tanaman Hias Geranium, Bunga Cantik yang Banyak Manfaatnya
Bunga Geranium.-Freepik-
LINGGAUPOS.CO.ID – Tanaman hias bunga geranium merupakan jenis tanaman yang ada sekitar 300 spesies.
Ketahui, inilah 6 jenis tanaman hias bunga geranium yang cantik dan banyak manfaatnya untuk kesehatan.
Ciri tanaman hias bunga geranium tumbuh bersemak dari keluarga Geraniaceae yang sebagai besar habitat aslinya di Afrika Selatan.
Diambil dari berbagai sumber yang dikutip pada Kamis, 4 Januari 2024.
BACA JUGA:Tanaman Hias yang Jadi Tren di Tahun 2024 ini Cocok untuk Dekorasi Rumah
Tanaman hias bunga geranium ini biasa dirawat sebagai tanaman hias, memiliki beragam warna seperti putih, merah muda, ungu dan merah.
Dikutip dari Garden Design, berikut beberapa jenis bunga geranium.
1. Zonal Geranium
Jenis bunga ini memiliki batang yang segar dengan daun bulat, hijau terang hingga hijau tua. Bunga ini mekar dalam nuansa warna merah, ungu, pink, putih dan orange.
BACA JUGA:Mitos Atau Fakta, Inilah 7 Bunga Disukai Mahluk Halus, Sering Juga untuk Ritual Adat
2. Ivy Geranium
Jenis geranium ini merupakan tanaman merambar yang bisa menyebar hingga 121 cm. daun nya hijau cerah dan mengkilap bisa mencapai 7 cm.
Selain itu juga, bunga ini mekar dengan nuansa warna merah, merah muda, ungu muda, ungu, dan putih.
3. Interspecific Geranium
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: