Hemat! Rekomendasi 5 Hotel di Jabodetabek yang Murah saat Libur Natal dan Tahun Baru 2024 Tanpa Menguras Saldo

Hemat! Rekomendasi 5 Hotel di Jabodetabek yang Murah saat Libur Natal dan Tahun Baru 2024 Tanpa Menguras Saldo

Swiss Belcourt Bogor--swiss-belhotel.com

Hotel ini menawarkan penginapan dengan desain interior aesthetic. 

Untuk biaya menginap di hotel ini mulai dari Rp500 ribu per malam, hotel ini menawarkan fasilitas yang lengkap dengan tipe kamar yang beragam.

3. 101 Urban Jakarta Thamrin


101 Urban Jakarta Thamrin.--1o1urbanthamrin.com

Hotel bintang 3 ini terletak di Jakarta Pusat, dengan menawarkan tarif mulai dari Rp447 ribu per malam.

Promo member nya saat ini menawarkan harga spesial yaitu hanya Rp402 ribu saja per malam.

Fasilitas yang ditawarkan ada enam tipe kamar, termasuk allroom dengan kapasitas 200 pax, D’Artisan Bistro, Komunal Café, dan Kolam renang.

4. RTOTEL CASA Kuningan


RTOTEL CASA Kuningan--artotelgroup.com

Bagi kamu yang suka atmosfer aesthetic dan instagramable, hotel ini merupakan pilihan yang tepat.

Hotel ini mengusung konsep service residence, dan menawarkan personal service dan suasana homey.

Promo saat ini menawarkan harga mulai dari Rp700 ribu per malam, sehingga kamu dapat merasakan kenyamanan dan keunikan setiap sudut hotel ini.

Ada sekitar 46 kamar yang dilengkapi dengan mini pantry, mini refrigetor, instant coffee machine, dan amenities lengkap.

5. Hotel Kuretakeso Kemang


Hotel Kuretakeso Kemang--artotelgroup.com

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: