5 Fakta Unik Tanaman Hias Bunga Kantong Semar, Salahsatunya Potensi Bisnis yang Menggiurkan

5 Fakta Unik Tanaman Hias Bunga Kantong Semar, Salahsatunya Potensi Bisnis yang Menggiurkan

Tanaman hias bunga kantong semar.--pixabay.com

BACA JUGA:13 Nama Tanaman Hias Bunga Aesthetic yang Bisa Dijadikan untuk Nama Anak Perempuan

Istilah ini sejatinya merupakan nama sebuah gelas anggur. 

Istilah nepenthes diperkenalkan JP Breyne pada 1689 ketika ia sulit menjelaskan nama sebuah tanaman unik yang ditemukan di Srilanka.

3. Paling banyak tersebar di Kalimantan

Pulau Kalimantan (Kalimantan, Sarawak, Sabah, dan Brunei) tercatat sebagai pusat persebaran tanaman hias kantong semar di dunia. 

BACA JUGA:Tanaman Hias Bunga Kertas Memiliki Kelopak Bunga yang Sangat Tipis, Berikut ini 7 Cara Menanamnya

Nyaris separuh spesies kantong semar hidup di pulau besar ini. 

Menurut pakar botani dari Pusat Penelitian Biologi LIPI (kini berganti nama menjadi BRIN), Muhamad Mansur, kantong semar tidak hanya ditemukan di hutan hujan tropis dataran rendah, tetapi juga di hutan pegunungan, hutan gambut, hutan kerangas, gunung kapur, padang savana bahkan danau.

4. Potensi bisnis menggiurkan

Meski tercatat sebagai surga tanaman kantong semar dunia, Indonesia ternyata belum serius mengembangkan tanaman kantong semar. 

BACA JUGA:3 Jenis Tanaman Hias Sirih Gading ini Dipercaya Membawa Keberuntungan, Cek di Sini

Hal ini berbeda dengan Malaysia dan Thailand yang telah lebih dahulu membudidayakan kantong semar.  

Padahal, apabila dikembangkan dengan serius, kantong semar berptensi menjadi bisnis yang menggiurkan. Omzet penjualannya dapat mencapai puluhan juta perbulan.

5. Butuh perlakuan khusus

Tanaman hias kantong semar membutuhkan perlakukan khusus. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: