Sejarah Gitar Buntung Rhoma Irama, Berawal dari Suting di Hongkong, Berikut Kisahnya

Sejarah Gitar Buntung Rhoma Irama, Berawal dari Suting di Hongkong, Berikut Kisahnya

Sejarah Gitar Buntung Rhoma Irama-Tangkap Layar-

BACA JUGA:7 Dampak Buruk Begadang untuk Kesehatan Seperti yang Disampaikan Rhoma Irama Melalui Lagunya

Artikel majalah tersebut menulis tentang Rhoma Irama yang dinobatkan oleh majalah Asiaweek sebagai ‘Southeast Asia Superstar”.

Dalam sebuah wawancara, dengan salah satu majalah ternama menjelaskan, jika ia sudah jatuh hati dengan gitar headless Steinberger. 

Gitar tersbeutmerupakan gitar terakhirnya setelah Fender dan merek lain. 

Alasannya, Steinberger memiliki leher kecil dan pas di gengaman Rhoma dan punya 24 fret.

BACA JUGA:Film Kemilau Cinta Langit Jingga Rhoma Irama, Kisah Cinta Lagu Tabir Kepalsuan

Gitar yang berwarna hitam dan warna putih tersebut itulah yang saat kini selalu menemani Rhoma dalam aksi panggungnya.

Dalam setiap konsernya, Rhoma kini menggunakan Steinberger GM-2S.

Ada yang hitam Steinberger GM-1T dan yang putih Steinberger GM-2S. 

Gitar Steinberger memiliki tremolo dengan locking system yang bisa mengubah oktav gitar ke oktav yang lebih tinggi ataupun ke oktav yang lebih rendah.

BACA JUGA:Film Darah Muda Rhoma Irama, Kisah 2 Remaja Beda Aliran Musik, Berikut Lirik Lagunya

Sementara itu, dalam salah satu acara televisi, menghadirkan Rhoma Irama untuk mengisi acara tersebut.

Dalam acara tersebut Rhoma ditanyai oleh Arafah (komika) terkait gitar sang Raja Dangdut yang buntung itu. 

Arafah bertanya kenapa gitar Bang Haji kepalanya buntung.

Namun, jawaban dari Bang Haji tak terduga, ia menjawab sebab jika ada kepala kamu akan merasakan pusing, migren. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: