Harga Pertamax di Pertashop dengan di SPBU Ternyata Beda, Paling Mahal di Bengkulu

Harga Pertamax di Pertashop dengan di SPBU Ternyata Beda, Paling Mahal di Bengkulu

Harga Pertamax di Pertashop berbeda dengan di SPBU --

LUBUKLINGGAU, LINGGAUPOS.CO.ID – Bahan Bakar Minyak (BBM) Pertamax dijual oleh Pertamina di SPBU dan Pertashop.

Seperti diketahui, Pertamina sejak 1 Oktober 2023 menaikkan harga BBM non subsidi, yakni Pertamax, Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex.

Namun diketahui bahwa harga Pertamax di SPBU dan Pertashop berbeda per 1 Oktober 2023 ini, seperti diketahui dari lama MyPertamina.

Selisih harga jual Pertamax di SPBU dan Pertashop menurut pantauan LINGGAUPOS.CO.ID, memang tidak terlalu banyak, namun cukup siginifikan jika membeli dalam jumlah banyak.

BACA JUGA:Harga Pertalite Terbaru 1 Oktober 2023, Setelah Pertamina Naikkan Harga BBM

Harga BBM Pertamax termurah di Pulau Batam dengan termahal di Provinsi Bengkulu. Dan Provinsi lainnya berada di antara keduanya.

Berikut secara rinci harga Pertamax di SPBU dan Pertashop di setiap provinsi per 1 Oktober 2023.

1. Batam

Pertamax SPBU: Rp13.400 

Pertamax Pertashop: Rp13.250

BACA JUGA:Ketahui Cara dan Ketentuan Tarik Tunai Saldo DANA di Alfamart, Pegadaian, Sampai ATM BCA,

2. Aceh, DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, DI Yogyakarta, Bali, Nusa Tenggara Barat danNusa Tenggara Timur

Pertamax SPBU: Rp14.000 

Pertamax Pertashop: Rp13.850

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: