Tol Muara Enim-Lubuklinggau Selesai, Mudik ke Palembang Jalur Muba Tinggal Kenangan, Lupakan Pindang Salai
Pembangunan Tol Muara Enim-Lubuklinggau akan memangkas waktu tempuh mudik ke Palembang.-dokumen-linggaupo.co.id
7. Jalan Tol Pematang Siantar - Parapat (bagian dari ruas Jalan Tol Kuala Tanjung - Indrapura - Tebing Tinggi - Parapat)
9. Tol Parapat - Tarutung – Sibolga.
10. Tol Batu Ampar - Muka Kuning - Bandara Hang Nadim
BACA JUGA:Pembebasan Lahan Jalan Tol Terkendala, ini Solusi DPRD Lubuklinggau
Pembangunan ruas Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) di era Presiden Joko Widodo (Jokowi) masih menyisahkan beberapa tahap.
Salah satunya pembangunan 2 ruas tol yang nantinya akan menghubungkan Provinsi Sumatera Selatan dan Bengkulu yang akan dibangun pada Tahap IV.
Kedua ruas tol yang akan dibangun tahun 2024 tersebut Tol Muara Enim - Lahat - Lubuklinggau.
Kemudian Jalan Tol Lubuklinggau - Taba Penanjung (bagian dari ruas Jalan Tol Lubuklinggau - Curup - Bengkulu).
BACA JUGA:Patok Tanda Jalan Tol Banyak Hilang, Lurah dan Dinas PUPR Lubuklinggau Lakukan Pertemuan
Berdasarkan data Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) monitoring Juli 2023, masih ada sejumlah pekerjaan menanti di beberapa ruas proyek.
Misalnya Seksi Prabumulih - Muara Enim sepanjang 54,6 KM yang progres pembebasan lahan baru 19 persen dan realisasi konstruksinya baru berjalan 8,7 persen.
*Kelanjutan Pembangunan
Sementara itu, mengenai kelanjutan pembangunan jalan tol, kendati Jokowi tidak lagi menjabat, pembangunan tetap tetap dilanjutkan.
BACA JUGA:Yunita Ibnu: Terapi Okupasi Dijamin BPJS Kesehatan
Karena, kelanjutan pembangunan Jalan Tol Trnas Sumatera (JTTS) Tahap III dan IV tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 131 Tahun 2022, tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Presiden Nomor 100 Tahun 2014 tentang Percepatan Pembangunan Jalan Tol di Sumatera diterbitkan pada 2 Desember 2022.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: