Juve Imbang, Napoli Rebut Capolista

Juve Imbang, Napoli Rebut Capolista

Leonardo Bonucci (#19) bersitegang dengan Federico Fazio di laga Juventus vs Salernitana, Senin, 12 September 2022, dini hari.-Foto : facebook-

Tak ingin kalah di kandang sendiri anak asuh Massimiliano Allegri lantas mencoba tampil lebih agresif pada paruh kedua. Hasilnya, menit 51’ Gleison Bremer berhasil memperkecil ketinggalan 1-2. Lalu gol Leonardo Bonucci pada menit 90’ berhasil menyelamatkan muka Juventus dari kekalahan di depan pendukung sendiri. 

BACA JUGA:Nah loh..! Tuai Banyak Keributan, Singapura Siap Gantikan Jakarta.

Hasil imbang membuat Juventus dan Salernitana sama-sama tertahan di papan tengah klasemen. Juve peringkat 8, dengan 10 poin. Sedangkan Salernitana peringkat 10, dengan bekal 7 poin. 

Hasil berbeda ditorehkan Lazio yang sanggup menuai angka penuh saat menjamu Varona di Stadion Olimpico, Roma. Tuan rumah menang 2-0 berkat sepasang gol yang disumbangkan Ciro Immobile menit 68’, serta Luis Alberto menit 90’.

BACA JUGA:Selamat Datang Graham Potter, Apakah Bakal Jadi Andre Villas-Boas atau Maurizio Sarri di Chelsea ?

Hasil Liga Italia 2022/2023 Tadi Malam 

Hasil Liga Italia (Serie A) 2022/2023 tadi malam sampai Senin, 12 September 2022 dini hari. 

Atalanta vs Cremonese (1-1) 

Gol: Merih Demiral (74’) / Emanuele Valeri (78’) 

Bologna vs Fiorentina (2-1) 

Gol: Musa Barrow (59’), Marko Arnautovic (62’) / Lucas Martinez (54’) 

Lecce vs Monza (1-1) 

Gol: Joan Gonzàlez (48’) / Stefano Sensi (35’) 

Sassuolo vs Udinese (1-3) 

Gol: Davide Frttesi (33’) / Beto (75’, 90’), Lazar Samardžić (90’) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: