Penyebab Kebakaran Sepeda Motor di SPBU dan Cara Menghindarinya

Penyebab Kebakaran Sepeda Motor di SPBU dan Cara Menghindarinya

Kebakaran yang terjadi di SPBU Simpang Semambang Sabtu 10 September 2022 sore--

Modifikasi Berlebihan

Terakhir, modifikasi berlebihan juga dapat menjadi penyebab kebakaran motor. 

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Linggau Pos Online (@linggaupos_online)

Ketika memodifikasi, spare part yang digunakan harus diperhatikan dan dipertimbangkan, apakah akan mendukung antara komponen lainnya, atau malah dapat menimbulkan konsleting yang menjadi pemicu kebakaran motor.

Sebelum memodifikasi, ada baiknya pahami terlebih dahulu bagian yang ingin dimodifikasi, menggunakan spare part yang teruji, dan dipastikan aman oleh profesional yang memahami spare part motor atau modifikator ahli. (*)

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: