LINGGAUPOS.CO.ID – Lebaran sebentar lagi akan tiba, tentunya ketika lebaran tiba akan banyak anggota keluarga yang berkumpul dan kerabat yang datang untuk bertamu ke rumah.
Nah ada baiknya kita sajikan menu-menu spesial untuk menyambut hari Raya umat muslim di seluruh dunia ini.
Bagi kamu yang masih bingun mau menyajikan apa ketika lebaran nanti, yuk disimak informasi berikut ini karena ada ide sajian enak dan mudah untuk dibuat yang berbahan dasar pisang. Berikut ini informasi resep banana cake yang telah dirangkum tim LINGGAUPOS.CO.ID.
Banana cake (kue pisang) adalah kue atau bolu yang dibuat dengan menggunakan pisang sebagai bahan utama, memberikan rasa manis, lembut, dan aroma khas pisang.
BACA JUGA:Ide Takjil Buka Puasa Dengan Siomay Ayam Jamur, Cocok Untuk Semua Orang
Bahan utamanya adalah pisang matang yang dihaluskan atau diiris, tepung terigu, gula, telur, dan bahan-bahan kue lainnya.
Pisang merupakan sumber nutrisi penting yang kaya akan karbohidrat, serat, vitamin (seperti B6 dan C), mineral (terutama kalsium), dan antioksidan.
Pisang menawarkan banyak manfaat bagi kesehatan, mulai dari sumber energi hingga membantu pencernaan dan menjaga kesehatan jantung karena kandungan nutrisinya yang kaya.
Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari cookpad pada Jumat, 21 Maret 2025 berikut ini resep banana cake.
BACA JUGA:Ide Sajian Istimewa Cocok Untuk Lebaran dan Hampers Dengan Fudgy Cookie Brownies, Berikut Resepnya
Bahan-bahan:
(loyang ukuran 26 cm x 10 cm)
• 3 butir telur
• 100 gr gula pasir
BACA JUGA:Tanpa Oven, Cobain Resep Cookie Bonbon, Cocok Untuk Isian Toples Lebaran Hingga Hampers