Jadwal Buka Puasa dan Salat 5 Waktu di Lubuk Linggau 1 Ramadan

Sabtu 01-03-2025,13:30 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : Budi Santoso

LINGGAUPOS.CO.ID- Berikut adalah jadwal buka puasa dan salat 5 waktu di Kota Lubuk Linggau, Sumatera Selatan 1 Ramadan 1446.

Kementerian Agama (Kemenag) telah menetapkan 1 Maret 2025 sebagai awal jatuhnya 1 Ramadan 1446 Hijriah/2025 Masehi.

Untuk itu, tepat pada hari ini umat muslim di Indonesia mulai menjalani ibadah puasa Ramadan di hari pertama tahun 2025.

Nah, bagi warga kota Lubuk Linggau penting bagi anda untuk mengetahui jadwal imsak dan beserta salat 5 waktu di Ramadan ke-1 hari ini.

BACA JUGA:Jadwal Imsakiyah Palembang dan Sekitarnya Selama Ramadan 2025, Lengkap dengan Jadwal Salat

Dengan mengetahui jadwal Imsak dan salat 5 waktu Kota Lubuk Linggau hari ini, dapat dijadikan pedoman bagi umat islam untuk mengerjakan ibadah salat dan puasa.

Dengan mengetahui jadwal salat subuh, zuhur, asar, magrib, dan isya, seorang muslim dapat mengerjakan salat awal waktu sesuai sunnah.

Disamping itu, adanya jadwal imsak dan buka puasa Kota Lubuk Linggau juga dapat memudahkan umat islam untuk menyempurnakan sunnah puasa.

Dimana, sebelum berpuasa, seorang muslim dianjurkan untuk mengakhirkan sahur menjelang jadwal salat subuh.

BACA JUGA:Niat Puasa Ramadan 2025, Untuk Satu Bulan Penuh dan Sehari-Hari

Selain itu, umat muslim yang berpuasa juga diharapkan untuk menyegerakan berbuka begitu azan maghrib dikumandangkan.

Untuk itu, berikut LINGGAUPOS.CO.ID telah merangkumnya untuk anda, jadwal imsakiyah dan salat 5 waktu hari ini untuk wilayah Kota Lubuk Linggau.

Jadwal Imsakiyah Kota Lubuk Linggau Hari Ini

Dilansir dari laman bimasislam.kemenag.go.id, berikut adalah jadwal Imsakiyah untuk wilayah Kota Lubuk Linggau:

BACA JUGA:Panduan Salat Tarawih Lengkap dengan Niat dan Doanya

•  Sabtu 1 Maret 2025: Ramadan ke- 1: IMSAK 04: 51

Kategori :