LINGGAUPOS.CO.ID – Jadwal Premier League musim 2024/2025 memasuki matchday ke-11, kali ini menjadwalkan pertandingan antara Crystal Palace vs Fulham, pada sabtu 9 november 2024, kick off dimulai pada pukul 22.00 WIB.
Jika kalian ingin menyaksikan pertandingan seru ini, kalian bisa menelisik prediksi yang telah LINGGAUPOS.CO.ID rangkum, mulai dari preview, head to head, susunan pemain sampai dengan prediksi skor akhir, sebagai berikut:
Prediksi Crystal Palace vs Fulham, Premier League
Preview
BACA JUGA:Premier League: Prediksi Brentford vs Bournemouth, Sabtu 9 November 2024, Kick Off 22.00 WIB
Crystal Palace akan menjadi tuan rumah dan menjamu Fulham di matchday ke-11 Premier League ini di kandang mereka yaitu Stadion Selhurst Park, pada sabtu malam nanti.
Saat ini Crystal Palace berada di posisi ke-17 klasemen sementara Premier League dengan raihan 7 poin dari 10 pertandingan.
Di 10 pertandingan tersebut Crystal Palace dengan 1 hasil menang, 4 hasil imbang dan 5 pertandingan berakhir dengan kekalahan.
Pada pertandingan terakhirnya Crystal Palace harus berbagai poin usai hanya mampu mendapatkan hasil imbang saat bertandang ke markas Wolves dengan skor 2-2.
BACA JUGA:Premier League: Prediksi West Ham vs Everton, Sabtu 9 November 2024, Kick Off 22.00 WIB
Sementara Fulham bertengger di posisi ke-9 klasemen sementara Premier League 2024/2025 dengan mengantongi 15 poin.
15 poin tersebut didapatkan Fulham usai mengemas 4 hasil menang, 3 hasil imbang dan 3 kali kalah dari 10 pertandingan sebelumnya.
Dengan capaian yang lebih baik dari Crystal Palace, Fulham mendapatkan hasil menang saat menjamu Bretford dengan skor tipis 2-1 di pertandingan terakhirnya.
Head to Head
BACA JUGA:Bundesliga: Prediksi St Pauli vs Bayern Munchen, Sabtu 9 November 2024, Kick Off 21.30 WIB
Bisa dikatakan kedua tim sama kuat di total 15 pertandingan yang mempertemukan keduanya, baik Crystal Palace maupun Fulham berhasil mengalahkan satu sama lain sebanyak 4 kali dan 7 pertandingan lainya berakhir dengan hasil imbang.
Prediksi Susunan Pemain
Crystal Palace: Dean Henderson, Trevoh Chalobah, Marc Guéhi, Maxence Lacroix, Jefferson Lerma, Adam Wharton, Daniel Muñoz, Tyrick Mitchell, Ismaïla Sarr, Eberechi Eze, Eddie Nketiah.
Fulham: Bernd Leno, Issa Diop, Calvin Bassey, Kenny Tete, Antonee Robinson, Andreas Pereira, Sander Berge, Emile Smith Rowe, Adama Traoré, Alex Iwobi, Raúl Jiménez.