- Penyalahgunaan jaringan
- Perangkat palsu atau tidak sah
- Penggunaan internasional yang tidak sah
- Peretasan atau modifikasi perangkat
BACA JUGA:Cuan Ngalir! Inilah 6 Aplikasi Penghasil Uang di HP, Mudah dan Tanpa Modal, Buruan Dicoba
2. Cara cek IMEI terblokir
Jangan panik, sebab IMEI yang terblokir dapat kamu ketahui melalui beberapa ciri, diantarnaya sinyal hilang, tulisan no servies, tanpa internet, sms, serta panggilan tak terdaftar di Kemenperin, dijual dengan nama iPhone Ex-Inter All Operator, hingga dijual dengan harga murah.
Jika kamu alami ciri tanda tersebut, harap segeralah cek status IMEI kamu. Untuk cek nomor IMEI, kamu juga dapat buka pengaturan di iPhone atau di belakang kotak produk HP kamu, jika sudah temukan nomor serinya, yuk ikuti langkah di bawah ini.
- Buka situs appleid.apple.com di peramban iPhone milikmu
BACA JUGA:5 HP Skor Tertinggi Versi AnTuTu Juli 2024, Intip Referensinya Sebelum Memilih di Sini
- Selanjutnya, masuk menggunakan Apple ID
- Setelah berhasil login, klik tanda panah ke bawah di sebelah tulisan sign out
- Pilih opsi ‘device’
- Pilih jenis iPhone atau perangkat Apple yang terdaftar
BACA JUGA:Jangan Panik! Cukup Lakukan 6 Cara Mudah Ini untuk Atasi HP yang Hang atau Nge-Freeze
- Gulir layar sampai bawah untuk cek nomor IMEI iPhone kamu