Apa Bisa Mendaftar 2 Sekolah Kedinasan Sekaligus ? Begini Loh Aturannya

Jumat 17-05-2024,19:06 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra

Peserta yang salah memilih dan tak ingin melanjutkan proses seleksi di kampus kedinasan yang telah dipilih maka dinyatakan gugur.

“Kalau sudah final, maka tidak bisa lagi penggantian. Jika tidak berkenan di sekolah kedinasan yang dipilih, maka mereka akan gugur dengan sendirinya,” lanjutnya.

Nah, sebagai informasi berikut adalah 8 daftar sekolah kedinasan dan formasinya dalam seleksi penerimaan sekolah kedinasan 2024.

8 Sekolah Kedinasan 2024

BACA JUGA:Soal Informasi Siska Sarangheo Meninggal Dunia, ini Penjelasan Lapas Kembangkuning Nusakambangan

1. Formasi CPNS 2024 lulusan Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN

Jumlah formasi CPNS 2024: 722 kebutuhan

2. Formasi CPNS 2024 lulusan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN)

Jumlah formasi CPNS 2024:721 kebutuhan

BACA JUGA:Pengedar Sabu di Baturaja, Kena Prank, Pembeli Bukan Orang Biasa

3. Formasi CPNS 2024 lulusan Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN)

Jumlah formasi CPNS 2024: 400 kebutuhan

4. Formasi CPNS 2024 lulusan Politeknik Siber dan Sandi Negara (Poltek SSN)

Jumlah formasi CPNS 2024: 105 kebutuhan

BACA JUGA:Muara Megang Musi Rawas Banjir, Polisi Sudah Datang

5. Formasi CPNS 2024 lulusan Politeknik Statistika (STIS)

Kategori :