Masker Kopi Baik untuk Kecantikan, Berikut 6 Cara Membuatnya, Bikin Wajah Glowing

Sabtu 23-12-2023,15:15 WIB
Reporter : Indah Manda Sari
Editor : Budi Santoso

- Ambil setengah cangkir kopi dan campur dengan beberapa sendok susu untuk konsistensi yang kental. 

- Gunakan campuran ini sebagai masker wajah selama 10-15 menit. 

- Bilas dengan air hangat. 

BACA JUGA:Harta Kekayaan Cawapres 2024, Siapa yang Paling Banyak Duitnya, Cek Berikut

Masker wajah ini akan membantu mengangkat sel kulit mati dan mencerahkan kulit karena kandungan asam laktat dalam susu.

4. Masker Kopi dan Madu

Anda membutuhkan satu sendok makan bubuk kopi dan satu sendok makan madu. 

Campur kedua bahan ini dengan baik dalam mangkuk kecil. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Dekorasi Natal Sederhana yang Bisa Anda Coba di Rumah

Oleskan adonan ke seluruh wajah Anda dan pijat dengan lembut.

Biarkan selama 20 menit lalu bilas dengan air dingin. 

Menggunakan kopi dan madu sebagai masker wajah dapat melembabkan kulit Anda dan mengurangi tanda-tanda penuaan seperti keriput dan bintik-bintik gelap.

5. Masker Kopi dan Yogurth

BACA JUGA:4 Jenis Hama Tanaman Kopi, Berikut Cara Mengatasinya

Kopi dan yogurt memiliki sifat antioksidan yang mengencangkan kulit dan melawan kerutan. 

Perpaduannya membuat kulit lebih cerah dan memperlambat penuaan kulit. 

Kategori :