Penting Disimak, 6 Jenis Insomnia Menurut Medis

Sabtu 09-12-2023,04:45 WIB
Reporter : Indah Manda Sari
Editor : Budi Santoso

LINGGAUPOS.CO.ID - Penyebab insomnia sangat beragam, bisa karena masalah fisik ataupun mental. 

Kondisi ini dapat membuat pengidapnya tidak memiliki waktu tidur yang tubuh butuhkan.

Hal ini menyebabkan kondisi fisik pengidap menjadi tidak cukup fit untuk melakukan aktivitas keesokan harinya.

Insomnia merupakan jenis gangguan tidur yang terjadi ketika seseorang mengalami kesulitan atau tidak bisa tidur. 

BACA JUGA:9 Manfaat Tidur Dengan Lampu Mati, Nomor 5 Paling Dibenci Pria

Tidur merupakan keadaan tidak sadar yang terjadi secara alami untuk memungkinkan tubuh untuk beristirahat.

Saat tidur, tubuh akan melalui siklus yang bergantian antara tidur gerakan mata cepat dan tidur non-gerakan mata cepat. 

Berikut ini LINGGAUPOS.CO.ID rangkum dari berbagai sumber jenis Insomnia Menurut Medis. 

Berdasarkan apa yang jadi penyebab, insomnia terbagi menjadi dua jenis, yaitu. Pertama Insomnia Primer.

BACA JUGA:5 Penyebab Insomnia, Salah Satunya karena Pesawat

Ini adalah kondisi yang tidak terkait dengan penyakit atau kondisi medis lain.

Kedua Insomnia Sekunder. Ini adalah kondisi yang berkaitan atau terjadi karena penyakit atau kondisi medis lain.

Selain itu, insomnia juga terbagi menjadi beberapa jenis lagi, yaitu:

1. Insomnia Kronis

BACA JUGA:9 Tips Mengatasi Insomnia, Apa Saja, Berikut Ulasannya

Kategori :