Rasanya Asam, Tetapi Ketahui 7 Manfaat Buah Asam untuk Kesehatan Tubuh, Khasiatnya Luar Biasa

Kamis 26-10-2023,03:30 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra

Memiliki kandungan vitamin C yang tinggi, mengkonsumsi buah asam dapat meningkatkan sistem daya tahan tubuh. Sehingga tubuh tidak rentan terhadap penyakit dan sehat sepanjang hari.

Jika kamu terlanjur terserang flu atau batuk, maka kamu bisa mengkonsumsi seduhan air asam hangat sebagai obat alami pereda flu dan batuk.

Minumlah secara rutin agar mendapatkan hasil yang maksimal.

BACA JUGA:Fenomena Hujan Es dan Angin Kencang di Sragen, Warga Heboh, Bahkan Ada Ratusan Rumah Rusak

3. Menjaga berat badan 

Jamu asam jawa atau olahan seduhan air asam hangat juga bisa dijadikan alternatif sebagai die sehat, nih. Pasalnya buah asam mengandung asam hidroksi sitrat yang mencegah penyimpanan lemak sehingga berat badan terjaga dan tubuh menjadi langsing ideal.

4. Mencerahkan Kulit

Buah asam juga bermanfaat untuk meningkatkan kecantikan. Dengan mengkonsumsi ekstrak buah asam secara teratur dapat membantu mencerahkan kulit. Kandungan buah asam yang kaya akan vitamin c dapat meningkatkan kolagen dalam tubuh sehingga kulit menjadi cerah dan lembab.

BACA JUGA:Mempercantik Ruangan dan Halaman Rumah Anda, Berikut ini 12 Tanaman Hias yang Memiliki Manfaat untuk Kesehatan

5. Menghilangkan Flek Pada Wajah

Flek hitam pada wajah sangat mengganggu penampilan sebab bisa membuat kamu kurang percaya diri ketika berinteraksi dengan banyak orang.

Nah, agar kamu tidak memiliki flek hitam pada bagian wajah, ekstrak buah asam bisa jadi solusi buat kamu, sebab kandungan antioksidan dalam buah asam bermanfaat menghilangkan flek hitam pada wajah, menangkal radikal bebas, dan sebagai detoks racun dalam tubuh. 

6. Mengangkat sel kulit mati

BACA JUGA:Mempercantik Ruangan dan Halaman Rumah Anda, Berikut ini 12 Tanaman Hias yang Memiliki Manfaat untuk Kesehatan

Buah asam kaya akan kandungan AHA (Alpha Hydroxy Acids). Kandungan AHA berfungsi mengangkat sel-sel mati dalam tubuh kemudian mengganti sel-sel yang rusak dengan sel-sel baru.

Sehingga kulit selalu lembab, cerah dan sehat alami. Selain dikonsumsi, kamu juga bisa memanfaatkan buah asam sebagai bahan scrub alami.

Kategori :