LINGGAUPOS.CO.ID- 6 jenis penyakit mudah menular yang ada di Indonesia harus kamu ketahui agar bisa tetap waspada. Simak informasinya.
jenis penyakit menular merupakan penyakit yang paling sering membuat banyak orang terkena sakit kapan saja dan dimana saja.
biasanya, penyakit menular terjadi akibat paparan mikroorganisme seperti virus, jamur, atau parasit.
jenis penyakit ini sangat mudah penularannya, untuk itu, kamu perlu ekstra hati-hati serta melakukan Tindakan pencegahan agar tidak terkena penyakit tersebut.
BACA JUGA:Saldo DANA Gratis Langsung Cair, Tunggu Apalagi Klaim Sekarang Juga, Simak Caranya
penyakit menular bisa menyebar dengan dua cara, yaitu penularan langsung yang terjadi akibat kamu melakukan kontak fisik dengan orang yang sakit.
sementara itu, penularan tidak langsung. terjadi Ketika kamu menyentuh benda yang terkontaminasi.
nah, sebelum itu terjadi kamu harus mengetahui lebih dahulu jenis penyakit apa saja yang mudah menular ada di Indonesia.
LINGGAUPOS.CO.ID mengutip dari halodoc.com telah merangkumnya untuk anda. 6 jenis penyakit menular yang ada di Indonesia.
BACA JUGA:7 Cara Menghapus Data dari Pinjaman Online Ilegal, Dijamin Aman
1. infeksi saluran pernapasan akut (ISPA)
ISPA merupakan penyakit yang menyerang saluran pernapasan, mulai dari hidung, tenggorokan, saluran napas, hingga paru-paru.
beberapa contoh ISPA yang biasa terjadi di Indonesia seperti, flu biasa, influenza, sinus dan radang tenggorokan.
penyakit ini bisa menimbulkan gejala berupa demam, pilek, tenggorokan sakit, batuk serta nyeri saat makan. ISPA tidak hanya terjadi karena virus tetapi juga busa disebabkan oleh bakteri.
BACA JUGA:Pinjam Saldo DANA Online Langsung Cair, Pinjam Sekarang Bayar Nanti, Tanpa KTP