Live Streaming Persib Bandung vs Dewa United:
Jika tidak ada perubahan jadwal, pertandingan Persib vs Dewa United di Stadion Pakansari, Bogor, dapat Anda saksikan melalui siaran live Indosiar, Vidio, NEX Parabola, serta Indihome TV. Jam tayang Persib vs Dewa United live Indosiar dan Vidio pada Senin, 20 Maret 2023, mulai pukul 15.00 WIB.
Link Live Streaming Persib vs Dewa United - Vidio