BACA JUGA:Erik Ten Hag : MU Dulu, Cristiano Ronaldo Belakangan
Head to Head (H2H) Southampton vs Arsenal
Secara head to head (H2H) Southampton dan Arsenal saling mengalahkan dalam 5 pertemuan terakhir. The Saints, dan The Gunners sama-sama meraih 2 kemenangan dan 1 laga lainnya berakhir imbang.
Pertemuandi Premier League
- Pertemuan: 46
- Southampton menang: 8
- Gol Southampton: 46
- Seri: 13
- Arsenal menang: 25
- Gol Arsenal: 85
5 Pertemuan Terakhir Southampton vs Arsenal
- 16-04-2022 Southampton 1-0 Arsenal (EPL)
- 11-12-2021 Arsenal 3-0 Southampton (EPL)
- 27-01-2021 Southampton 1-3 Arsenal (EPL)
- 23-01-2021 Southampton 1-0 Arsenal (FA Cup)
- 17-12-2020 Arsenal 1-1 Southampton (EPL)
BACA JUGA:Enam Rider Bisa Jadi Pemenang Baru di Sepang-Valencia
5 Pertandingan Terakhir Southampton (K-K-K-S-M)
- 17-09-22 Villa 1-0 Southampton (EPL)
- 01-10-22 Southampton 1-2 Everton (EPL)
- 08-10-22 City 4-0 Southampton (EPL)
- 16-10-22 Southampton 1-1 West Ham (EPL)
- 20-10-22 Bournemouth 0-1 Southampton (EPL)
5 Pertandingan Terakhir Arsenal (M-M-M-M-M)
- 07-10-22 Arsenal 3-0 Bodo/Glimt (UEL)
- 09-10-22 Arsenal 3-2 Liverpool (EPL)
- 13-10-22 Bodo/Glimt 0-1 Arsenal (UEL)
- 16-10-22 Leeds 0-1 Arsenal (EPL)
- 21-10-22 Arsenal 1-0 PSV (UEL)
BACA JUGA:Mahfud MD : Ketum PSSI Bisa Kena, Tunggu Tanggung Jawab Moral Iwan Bule CS
Perkiraan Pemain Southampton vs Arsenal
Southampton asuhan Ralph Hasenhuttl, diprediksi tetatp bermain dengan formasi 4-4-2, dengan Che Adams, dan Adam Armstrong, menjadi 2 penyerang di lini depan. Sementara James Ward-Prowse, bakal jadi pemain penting di lini tengah. Sementara Arsenal di lain pihak akan kembali bermain dengan formasi 4-2-3-1. Gabriel Jesus diprediksi kembali jadi penyerang utama, dengan Martin Odegaard, yang sempat absen melawan PSV Eindhoven, kembali jadi playmaker.
Southampton (4-4-2) : Bazunu; Perraud, Bella-Kotchap, Caleta-Car, Walker-Peters; Diallo, Maitland-Niles, Ward-Prowse, Elyounoussi; Armstrong, Adams. Pelatih: Ralph Hasenhuttl.
Arsenal (4-2-3-1) : Ramsdale; Saliba, Gabriel, White, Zinchenko; Xhaka, Partey; Martinelli, Odegaard, Saka; Gabriel Jesus. Pelatih: Mikel Arteta.
BACA JUGA:Piala Dunia U-20 2023 : STY Minta 11, Baru Dapat 4
Live Streaming Southampton vs Arsenal
Jika tidak ada perubahan jadwal pertandingan Chelsea vs Manchester United di pekan ke-13 Liga Inggris 2022/2023 dapat disaksikan melalui live streaming Vidio pada Minggu, 23 Oktober 2022 pukul 20.00 WIB.