Capai UHC, BPJS Kesehatan Apresiasi Komitmen Pemerintah Daerah

Senin 26-01-2026,18:43 WIB
Reporter : Agung Perdana
Editor : Agung Perdana

“Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada Pemerintah Kota Lubuk Linggau atas adanya UHC ini, saya jadi tidak perlu cemas memikirkan biaya untuk berobat karena telah dijamin untuk pembayaran iurannya oleh pemerintah. Saya merasakan peran pemerintah Kota Lubuk Linggau benar-benar hadir dalam memberikan perlindungan jaminan kesehatan bagi masyarakatnya, terutama saya yang harus kontrol tiap minggu ini sangat terbantu sekali dengan adanya Program JKN yang didaftarkan oleh pemerintah Kota Lubuk Linggau,” ucap Apriansyah. 

Dapatkan update berita  LINGGAUPOS.CO.ID  di  LINK INI 

Kategori :