Lowongan Kerja Terbaru di Cozy Style Lubuk Linggau, Cek di Sini Posisinya

Sabtu 16-08-2025,13:42 WIB
Reporter : Indah Manda Sari
Editor : Budi Santoso

LINGGAUPOS.CO.ID – Lowongan kerja terbaru di Cozy Style Lubuk Linggau, cek posisinya disini.

Cozy Style Lubuk Linggau merupakan hotel bintang tiga dengan 37 kamar dan 3 ruang meeting di pusat Kota Lubuk Linggau.

Beralamat di Jalan Yos Sudarso Nomor 309, Kelurahan Dempo, Kota Lubuk Linggau.

Berdasarkan informasi yang didapat LINGGAUPOS.CO.ID melalui Instagram @cozystylelinggau pada Sabtu, 16 Agustus 2025 berikut ini informasi lowongan kerja di Cozy Style Lubuk Linggau.

BACA JUGA:Kumpulan Ucapan HUT RI ke-80, Rayakan dengan Ungkapan Penuh Makna dan Menyentuh Berikut

Posisi yang dibutuhkan Front Desk Agent

Kualifikasi:

•  Pria, usia 19 – 27 tahun.

•  Pendidikan minimal SMA / SMK (Perhotelan nilai plus).

BACA JUGA:Sambut HUT RI ke-80 dan Peduli Masyarakat, Lapas Narkotika Muara Beliti Gelar Bakti Sosial

•  Berpengalaman di bidang / posisi yang sama diutamakan.

•  Berpenampilan menarik.

•  Familiar dengan Microsoft Office minimal Microsoft Word.

•  Mempunyai skill komunikasi yang baik.

BACA JUGA:Maknai HUT Kemerdekaan RI, Linggau Pos Media Group Gelar Lomba Gaple Dengan Kostum Unik

Kategori :