Lowongan Kerja di Klinik Unggul Skincare Palembang, Cek Posisi dan Kualifikasinya di Sini

Selasa 18-03-2025,22:04 WIB
Reporter : Indah Manda Sari
Editor : Budi Santoso

Membantu dalam pembuatan laporan terkait obat dan pelayanan farmasi, serta mengelola dokumen farmasi.

• Dukungan operasional

Menjaga kebersihan dan kerapian apotek, serta memastikan peralatan dan bahan farmasi tersedia dan dalam kondisi baik.

BACA JUGA:Bacaan Doa Malam Lailatul Qadar 2025, Beserta Cara Mengamalkannya

• Edukasi pasien

Memberikan edukasi tentang pentingnya mematuhi aturan konsumsi obat, serta menyampaikan informasi terkait interaksi obat.

• Penanganan klaim asuransi

Mengajukan klaim asuransi dan menangani dokumen terkait resep.

BACA JUGA:Ketahui, Inilah 4 Cara Cegah Asam Lambung Naik saat Bulan Ramadan

• Peracikan obat

Membantu apoteker dalam proses pengolahan obat jika diperlukan.

Asisten apoteker harus memiliki keterampilan pemecahan masalah, sikap tenang, percaya diri, dan santai.

Kualifikasi:

BACA JUGA:Daftar Ulang Lolos SNBP 2025 di Universitas Jambi, Berikut Alur dan Dokumennya

• Pria atau wanita berpenampilan menarik.

• Usia maksimal 30 tahun.

Kategori :