Deskripsi pekerjaan staff toko meliputi melayani pelanggan, menjaga kebersihan, dan memastikan kelancaran operasional toko.
Tugas pelayanan pelanggan
BACA JUGA:2 Lowongan Kerja Terbaru di PT Cakra Ganda Lubuk Linggau, Cek di Sini Posisi dan Kualifikasinya
• Menyambut pelanggan dengan ramah.
• Membantu pelanggan menemukan barang yang dicari.
• Memberikan informasi produk.
• Menjawab pertanyaan pelanggan.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru di Kopi Janji Jiwa Lubuk Linggau
• Memproses transaksi dengan cepat dan akurat.
• Melayani kritikan pelanggan.
Tugas kebersihan Menjaga kebersihan area penjualan dan merchandise, Merapikan dan membersihkan rak, Menjaga ketertiban area toko.
Tugas operasional toko
BACA JUGA:2 Lowongan Kerja Terbaru di PT Cakra Ganda Lubuk Linggau, Cek di Sini Posisi dan Kualifikasinya
• Melakukan pemajangan barang.
• Memeriksa keadaan produk.
• Mencegah adanya kehilangan.
• Mencapai target penjualan.