5 Rekomendasi Desain Glass Block Kamar Mandi Minimalis dengan Sentuhan yang Unik

Kamis 31-10-2024,18:32 WIB
Reporter : Agung Perdana
Editor : Agung Perdana

LINGGAUPOS.CO.ID - Glass block adalah salah satu material yang bisa digunakan sebagai dekorasi rumah.

Elemen dekorasi ini terbuat dari kaca sehingga cahaya dari luar tetap bisa masuk.


Glass Block Kamar Mandi Minimalis--Canva

Pemasangan glass block cukup mudah dan bisa diaplikasikan di berbagai hunian, termasuk di kamar mandi.

Model pemasangan glass block pun bisa dibuat sesuai keinginan untuk menambah nilai estetik kamar mandi.

Glass block atau balok kaca berfungsi sebagai sistem pencahayaan tambahan di hunian.

Material ini terbuat dari kaca tebal sehingga bisa meneruskan cahaya tanpa membuat ruangan tampak tembus pandang.

BACA JUGA:Inilah 7 Cara Membersihkan Lumut di Sela Lantai dan Dinding Kamar Mandi yang Kumuh menjadi Licin Seperti Baru

Dilansir dari rumah123.com, berikut ini 5 rekomendasi desain glass block kamar mandi minimalis

1. Partisi Glass Block

Desain glass block kamar mandi minimalis ini menggabungkan estetika minimalis dengan sentuhan unik.

Selain itu, dinding pembatas antara area shower dan ruangan utama menggunakan partisi yang terbuat dari glass block.

BACA JUGA:6 Rekomendasi Warna Kamar Mandi Minimalis ini Dapat Dijadikan Sebagai Inspirasi Anda, Yuk Dicoba!

Kemudian, pilihan material ini tidak hanya memberikan permainan visual yang menarik, tetapi juga memungkinkan cahaya untuk masuk merata.

Dengan demikian, kamar mandi akan terasa lebih terang dan lapang.

Di samping itu, penyusunan glass block yang simpel dan teratur makin memperkuat kesan modern minimalis.

2. Kombinasi Glass Block dan Skylight

BACA JUGA:6 Rekomendasi Lampu Kamar Mandi Minimalis ini Memiliki Gaya Klasik Maupun Modern

Kategori :