Pecinta Fotografi Merapat! Simak Trik Tersembunyi untuk Mengambil Foto Terbaik di HP Xiaomi

Sabtu 27-07-2024,16:46 WIB
Reporter : Siti Nur Asparina Rauda
Editor : Agung Perdana

6. Pada kedua opsi, pengguna harus menekan dua kali saat layar terkunci.

Selain itu, untuk memakai trik tersebut dengan cara yang benar, ada beberapa hal yang perlu untuk dilakukan, yuk simak sebagai berikut ini.

1. Buka mode selfie di aplikasi kamera dan pengguna dapat mematikan layar.

2. Tekan volume bawah dua kali, perlu beberapa detik dan kamera akan aktif.

BACA JUGA:Review Xiaomi 13T Series, HP Kembaran Redmi K60 Ultra yang Membawa Teknologi Kamera Leica

3. Tekan untuk ketiga kalinya dan hitungan mundur akan dimulai untuk mengambil foto.

Selain trik tersebut, pengguna HP Xiaomi juga bisa memaksimalkan kualitas serta ukuran foto dengan sangat mudah.

Hal tersebut juga dimungkinkan dengan fitur kualitas baru yang ditambahkan ke aplikasi galeri HyperOS.

Dengan menggunakan bantuan fitur tersebut, pengguna juga bisa menambahkan ataupun mengurangi ukuran serta kualitas foto apabila pengguna mengambil foto dalam resolusi sangat tinggi atau ingin mengkompres dan memperkecil ukuran.

BACA JUGA:Xiaomi 14T Series Bakal Segera Masuk Indonesia, Cek Bocoran Spesifikasi dan Jadwalnya

Berikut beberapa cara untuk menggunakan fitur kualitas pada HP Xiaomi, yuk ikuti beberapa langkahnya.

1. Tingkatkan Editor Galeri HyperOS ke V1.6.5.10.2.

2. Buka aplikasi Galeri di HP.

3. Pilih foto mana saja dan ketuk ikon pencil di sudut kiri bawah.

BACA JUGA:Mix Flip 4: HP Layar Lipat Cangkang Kerang Pertama Xiaomi Bakal Meluncur Bulan Ini!

4. Pengguna dapat melihat opsi Quality baru di bagian atas layar.

Kategori :