Resep Cireng Krispi, Cemilan Untuk Weekend, Cocok Dimakan Saat Santai

Sabtu 20-07-2024,17:26 WIB
Reporter : Indah Manda Sari
Editor : Budi Santoso

-  ¼ sendok teh garam.

Sambal Rujak:

-  1 siung bawang putih.

BACA JUGA:Resep Nasi Tutug Oncom Khas Tasikmalaya, Nostalgia Masa Lalu, Nikmat Disajikan Hangat Bersama Keluarga

-  8 buah cabai rawit.

-  1 ruas kencur.

-  1 sachet terasi, bakar.

-  1 pcs gula merah.

BACA JUGA:Pengakuan Keluarga Napi Perampok Siswa SMP Musi Rawas yang Dibunuh di Lapas, Sempat Kesal Ini Alasannya

-  4 sendok makan air asam jawa.

Cara Membuat:

Panaskan wajan, lalu masukkan air, tepung tapioka, bawang putih, daun bawang, garam, penyedap, dan merica, aduk, masak hingga mengental dan lengket.

Campurkan ke dalam tepung kering, uleni hingga menyatu, lalu bagi adonan menjadi 12.

BACA JUGA:Poco M6 5G: HP Murah Rp1 Jutaan yang Hadirkan Performa Tangguh, Intip Spesifikasi Lengkapnya

Masukkan ke dalam tepung pelapis, aduk rata kemudian diamkan selama 10 menit.

Panaskan minyak, goreng cireng di api besar hingga setengah matang, tiriskan dan diamkan beberapa saat, lalu goreng kembali hingga sedikit berubah warna, tiriskan.

Kategori :