4. Fitur lainnya
Motor Smoot Zuzu ini dilengkapi dengan aplikasi Swap yang memungkinkan bagi pengendara guna cari stasiun Swap terdekat, memesan baterai, top up kuota perjalanan, temukan lokasi, hingga sistem keamanan serta riwayat perjalanan.
Terkhusus kamu yang tak mampu untuk membeli cash atau tunai, motor listrik ini menawarkan sistem kredit.
BACA JUGA:Honda Bakal Siapkan Motor Listrik Baru di Indonesia 2024 Ini, Cek Bocoran Jadwal dan Produknya
Mengenai harga aslinya, Smoot Zuzu ini mendapat potongan subsidi dari pemerintah yakni Rp7 juta.
Dan saat ini harga yang dibanderol Rp12.900 juta dengan opsi pilihan warna menarik yakni hitam, biru, hijau, kuning dan putih.
Menariknya, motor Smoot Zuzu ini dapat dicicil dan paling murah cicilan Rp195 ribu saja dengan DP atau uang muka Rp9.500 juta hingga lama cicilan 35 bulan. Semoga bermanfaat. (*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI