Perhatikan! Inilah Penyebab dan Cara Perbaiki Baterai HP yang Cepat Habis, Dijamin Oke Lagi

Kamis 06-06-2024,09:52 WIB
Reporter : Siti Nur Asparina Rauda
Editor : Agung Perdana

Area dengan layanan seluler buruk ini dapat mengakibatkan terkurasnya baterai.

HP ini bakal terus menerus berkomunikasi dengan tower terdekat supaya tetap tersambung setiap saat. Adapun cara menghematnya sebagai berikut ini.

- Ganti operator

BACA JUGA:Mirip iPhone! Vivo Y28 Resmi Masuk Indonesia, HP dengan Baterai Besar Hanya Rp2 Jutaan, Buruan Cek

- Airplane mode

- Penguat sinyal

3. Aplikasi 

Ada beberapa aplikasi yang memang dapat menguras baterai HP kamu dengan sangat deras, seperti halnya aplikasi YouTube, Netflix, hingga sejumlah layanan streaming lainnya.

BACA JUGA:Realme C30: HP Pilihan untuk Lebaran Idul Adha 2024 yang Punya Baterai Badak, Cek Harganya

Adapun cara untuk memperbaikinya sebagai berikut.

- Hapus aplikasi yang tidak dipakai lagi

- Hentikan aplikasi yang bekerja di background

- Tutup aplikasi

BACA JUGA:Resmi di Indonesia! iQOO Z9 jadi HP Murah dengan Spek Tinggi dan Baterai Jumbo, Buruan Cek

- Gunakan HP secara bijak

4. Umur 

Kategori :