3. TWK
• Jumlah soal: 30
• Nilai ambang batas: 65
• Nilai kumulatif tertinggi: 150
• Bobot jawaban: benar +5, salah dan tidak menjawab +0
4. Nilai Ambang Batas Khusus Afirmasi
Adapun untuk nilai ambang batas di atas dikecualikan bagi peserta dari daerah tertentu yang mendapat afirmasi.
BACA JUGA:Pelajar di Jambi Tawuran, Pecahkan Kaca Sekolah Satu Orang Ditangkap Polisi
Nilai ambang batas yang berlaku bagi peserta afirmasi yaitu nilai kumulatif paling rendah 281 dan nilai TIU paling rendah 55.
Jadwal SKD Sekolah Kedinasan 2024
Berikut adalah jadwal untuk SKD Sekolah Kedinasan 2024, bagi yang lolos untuk lanjut tahap SKD:
1. Penjadwalan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD): 9-12 Juli 2024
BACA JUGA:Samsung Galaxy A24: HP Bagus dengan Layar Super AMOLED, Cocok Buat yang Punya Budget Pas-pasan
2. Pengumuman daftar peserta, waktu, dan tempat SKD: 13-17 Juli 2024
3. Pelaksanaan SKD: 18 Juli-6 Agustus 2024