LINGGAUPOS.CO.ID – Jadwal Liga 1 Indonesia musim 2023/2024 menjadwalkan pertandingan antara PSS Sleman vs Borneo FC, pada kamis 14 maret 2024, kick off dimulai pada pukul 20.30 WIB.
Jika kalian ingin menyaksikan pertandingan seru ini, kalian bisa menelisik prediksi yang telah LINGGAUPOS.CO.ID rangkum, mulai dari preview, head to head, susunan pemain sampai dengan prediksi skor akhir, sebagai berikut:
Prediksi PSS Sleman vs Borneo FC, Liga 1 Indonesia
Preview
BACA JUGA:Prediksi West Ham vs Freiburg, Europa League, Jumat 15 Maret 2024, Kick Off 00.45 WIB
Saat ini PSS Sleman berada di posisi ke-15 klasemen sementara Liga 1 Indonesia 2023/2024 dengan meraih 31 poin dari 28 pertandingan.
Di lima pertandingannya dengan satu hasil menang, dua hasil imbang dan dua kali kalah, di pertandingan terakhirnya mereka mendapatkan hasil kalah atas PSM Makasar dengan skor 2-1.
Disisi lain Borneo FC bertengger sebagai pemuncak klasemen sementara Liga 1 Indonesia dengan meraih 66 poin dari 28 pertandingan.
Mereka tampil impresif dengan berhasil menang di lima pertandingan yang baru-baru ini mereka lakoni.
BACA JUGA:Sudah 2 Hari Hanyut, Warga Embacang Muratara Belum Berhasil Ditemukan
Di pertandingan terakhirnya dengan capaian yang lebih baik dari PSS Sleman, Borneo FC mendapatkan hasil menang atas Persebaya Surabaya dengan skor 2-1.
Head to Head
Di atas kertas Borneo FC lebih unggul dan mendominasi dari PSS Sleman, di 13 pertandingan yang mempertemukan keduanya, Borneo FC dengan enam hasil menang, tiga hasil imbang dan empat kali kalah atas PSS Sleman.
Prediksi Susunan Pemain
BACA JUGA:7 Tempat Favorit Ngabuburit Bulan Ramadan di Lubuk Linggau, Pulang Bisa Bawa Takjil Buka Puasa