LUBUKLINGGAU, LINGGAUPOS.CO.ID - Saat ini di sepanjang Jalan Yos Sudarso Kota Lubuk Linggau Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) lagi 'banjir' buah durian.
Kopi durian saat ini menjadi variasi alternatif menikmati buah durian.
Ketahui, 3 produk kopi ini merupakan industri rumah tangga khas Bumi Sebiduk Semare Kota Lubuk Linggau Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel).
Dirangkum dari berbagai sumber, berikut ini 3 rekomendasi produk kopi durian di Lubuk Linggau.
BACA JUGA:5 Daerah Penghasil Durian di Lubuk Linggau, Nomor 3 Bayar Rp50 Ribu Makan Sepuasnya
1. Kopi Ananda
Kopi Bubuk Ananda sudah dikenal luas oleh masyarakat Kota Lubuklinggau sebagai kopi bubuk yang berasal dari Lubuklinggau.
Selain itu, Kopi Ananda memiliki cita rasa kopi nya yang harum dan nikmat serta diolah dari biji kopi pilihan sehingga Kopi Bubuk Ananda mendapatkan tempat di hati konsumennya.
Varian kopi durian dari kopi bubuk Ananda menjadi pilihan tepat bagi masyarakat untuk kombinasi penikmat kopi dan durian.
BACA JUGA:Martabak Durian Cheese yang Legit dan Nikmat, ini Resep dan Cara Membuatnya, Yuk Dicoba!
Kopio Ananda ini sudah berdiri sejak tahun 2000 dan Kopi Bubuk Ananda ini telah banyak mengalami transformasi.
Alamat Jalan Mat Adin Rt 08 Kelurahan Muara Enim Kecamatan Lubuk Linggau Barat I Kota Lubuklinggau
2. Kopi Bubuk Sahabat
Jalan Patimura Kelurahan Mesat Seni Kecamatan Lubuk Linggau Timur II Kota Lubuklinggau.
BACA JUGA:Kopi Kampung Rasa Nostalgia, Cocok Dinikmati Bersama Pisang Goreng, ini Resep dan Cara Membuatnya